Kuis tebak lagu BTS – Kamu seorang “ARMY” atau fans berat Bangtan Boys (BTS)? Jika ya, sudah pasti kamu akan mudah menyelesaikan tantangan quiz ini.
Di sini akan diuji seberapa militan kamu terhadap grup idol BTS. Seorang Army sejati sudah pasti tahu segalanya tentang BTS baik biodata, nama anggota grup, kehidupan member BTS, style masing-masing personil, bahkan sampai hafal semua judul dan lirik lagu BTS.
Dalam kuis BTS ini kamu akan ditantang untuk menebak judul lagu BTS yang hanya terdiri dari 4 huruf saja. Jika kamu berhasil menjawab semua judul lagu BTS dalam quiz ini dengan sempurna, maka kamu pantas disebut seorang Army BTS Sejati, bukan fans kaleng-kaleng yang hanya ngaku-ngaku fans BTS.
Ajak juga teman-temanmu fans BTS yang sama-sama penggila grup kpop ini untuk menguji seberapa besar kecintaan mereka terhadap grup idol BTS ini dengan mengerjakan quiz tebak lagu ini.
Silahkan bagikan link kuis tebak lagu BTS ini dengan cara menekan tombol facebook, twitter, dan whatsapp di bawah ini untuk membagikan link quiz ini kepada teman-temanmu yang ingin menguji kehebatan mereka dalam menebak judul lagu BTS.
[**** OF ME]: Ada di album "Love Yourself: Her" (2017), "Love Yourself: Answer" (2018), "Face Yourself" (2018)
Jawaban yang benar: BEST
Best of Me - Love Yourself: Answer (2018)
Best of Me [Japanese Version] - Face Yourself (2018)
Best of Me [Collaboration w/ Chainsmokers] - Love Yourself: Her (2017)
[ **** ME]: Judul lagu pada album kompilasi pertama "The Most Beautiful Moment In Life: Young Forever (2016)"?
Jawaban yang benar: SAVE
Save Me (The Most Beautiful Moment In Life: Young Forever) - 2016
[**** ME TIGHT]: Lagu BTS ini ada di album "The Most Beautiful Moment In Life, Part 1" - 2015
Jawaban yang benar: HOLD
Hold Me Tight (The Most Beautiful Moment In Life, Part 1) - 2015
Lagu ini ada di Album "Skool Luv Affair" Special Addition dan Album "Wake Up" (Japanese Version).
Jawaban yang benar: JUMP
Jump (Skool Luv Affair) - Special Addition
Jump - Japanese Version (Wake Up)
[ **** YOURSELF] : Album studio berbahasa Jepang ketiga dari BTS, dirilis 4 April 2018?
Jawaban yang benar: FACE
Album: FACE YOURSELF (2018)
[**** DANCE]: Merupakan lagu solo J-Hope di album "Love Yourself: Answer" - (2018)
Jawaban yang benar: JUST
Just Dance (J-Hope Solo)
Album: Love Yourself: Answer (2018)
[ WISHING ON A ****]: Lagu BTS ini ada pada Album "YOUTH (2016)"?
Jawaban yang benar: STAR
Wishing on A Star (YOUTH) - 2016
[CONVERSE ****]: Lagu BTS ini ada di album "The Most Beautiful Moment in Life: Young Forever" (2016)
Jawaban yang benar: HIGH
Converse High (The Most Beautiful Moment in Life: Young Forever - 2016)
[ **** LOVE] - Lagu BTS ini ada di Album: "Love Yourself: Tear"
Jawaban yang benar: FAKE
Fake Love (Love Yourself: Tear)
[**** UP]: Judul Lagu sekaligus nama Album studio Jepang pertama BTS (Desember 2014).
Jawaban yang benar: WAKE
Wake Up (WAKE UP) - 2014
[CRYSTAL ****]: Lagu BTS ini ada di album "Face Yourself" - 2018
Jawaban yang benar: SNOW
Crystal Snow (Face Yourself) - 2018
[**** PIPER]: Lagu ini ada di mini album "Love Yourself: Her" (2017).
Jawaban yang benar: PIED
PIED PIPER (Love Yourself: Her) - 2017
[**** IT RIGHT]: Lagu BTS ini ada di album "Map of the Soul: Persona" (2019)
Jawaban yang benar: MAKE
Make It Right (Map of the Soul: Persona) - 2019
[**** DAY]: Lagu BTS ini ada pada Album "YOUTH (2016)"?
Jawaban yang benar: GOOD
Good Day (YOUTH) - 2016
[LET ME ****]: Lagu BTS ini ada di album "DARK & WILD" - 2014
Jawaban yang benar: KNOW
Let Me Know (DARK & WILD ) - 2014
[ I **** U]: Lagu BTS ini ada pada Album "The Most Beautiful Moment in Life, Pt. 1 (2015)"?
Jawaban yang benar: NEED
I NEED U (The Most Beautiful Moment in Life, Pt. 1) - 2015
[LOVE ****] : Lagu ini ada di album "Love Yourself: Tear" - 2018
Jawaban yang benar: MAZE
Love Maze (Love Yourself: Tear)
[SO ****] : Lagu ini ada di album "Love Yourself: Tear" - 2018
Jawaban yang benar: WHAT
So What (Love Yourself: Tear) - 2018
[MIC ****]: Lagu Remix ini ada di Album "Face Yourself", rilis 2018 diproduseri Steve Aoki .
Jawaban yang benar: DROP
MIC DROP (Face Yourself)
[LOOK ****] : Lagu BTS ini ada pada Album: Dark & Wild (2014)?
Jawaban yang benar: HERE
LOOK HERE (Dark & Wild) - 2014
Semoga kamu bukan seorang Fan Fiction BTS yang suka ngaku-ngaku sebagai pacar, kakak, adik, kembaran atau istrinya member BTS.
Kamu cocok jadi admin fanbase yang bisa memberikan update info tentang BTS kepada para fans BTS lainnya.
Share quiz ini ke teman-temanmu untuk mengetahui termasuk fans yang mana mereka?
Sedikit lagi kamu dapet gelar "Army BTS Sejati" dan cocok jadi Fans Admin BTS.
Beritahu teman-temanmu dengan men-share quiz ini untuk mengetahui termasuk fans yang manakah mereka?
Coba share quiz ini untuk tantang teman-temanmu apakah mereka juga sama "gak kuat" seperti Kamu atau mereka memang "Fans BTS sejati" dan bukan kaleng-kaleng!
Share ke teman: